Danramil Wonosari Senam bersama PWRI Dan IPPK Wonosari
Klaten - Kapten Inf Luis Timur Riyanto Danramil 22 Wonosari bersama Anggota Koramil 22 Wonosari Kodim 0723 Klaten dan Persit Ranting 23 Wonosari senam bersama dengan PWRI dan IPPK Kecamatan Wonosari di Lapangan Desa Bentangan Kecamatan Wonosari Kabupaten Klaten, (26/1/2023) Kegiatan olahraga senam bersama merupakan salah satu cara Koramil 22 Wonosari untuk melaksanakan Komunikasi Sosial (Komsos) dengan PWRI dan IPPK Kecamatan Wonosari untuk mewujudkan kemanunggalan T…