Hari Jadi Ke-218 Kabupaten Klaten, Danramil Juwiring Hadiri Upacara Tingkat Kecamatan

Hari Jadi Ke-218 Kabupaten Klaten, Danramil Juwiring Hadiri Upacara Tingkat Kecamatan

Klaten – Plh. Danramil 21/Juwiring Kodim 0723/Klaten Letda Inf Syaiful Anam menghadiri upacara Peringatan Hari Jadi ke-218 Kabupaten Klaten Th. 2022 tingkat Kecamatan Juwiring di Lapangan Akbar Juwiring Desa Bulurejo Kec. Juwiring Kab. Klaten (28/7/2022).   Upacara peringatan Hari Jadi Kabupaten Klaten tingkat Kecamatan Juwiring, di Irupi oleh Camat Juwiring Herlambang Jaka Santosa, SE, M.Si yang dihadiri oleh Lintas Sektoral antara lain Plh. Danramil 21/Juwiring Letda I…
Himbaunya Babinsa Wedi Dampingi Penyaluran BLT DD Desa Canan

Himbaunya Babinsa Wedi Dampingi Penyaluran BLT DD Desa Canan

Klaten - Guna memberikan rasa aman pada pelaksanaan penyaluran BLT DD, Babinsa Desa Canan Koramil 07 Wedi Kodim 0723 Klaten Sertu Yusuf Sermaf melakukan pengamanan dan pendampingan penyaluran BLT DD Tahun 2022 tahap ke 7 Desa Canan di aula Balai Desa Canan Kec. Wedi Kab. Klaten. (28/07/2022).   Menurut Babinsa bahwa pendampingan yang dilaksanakan untuk menunjang keamanan dan kelancaran pelaksanaan penyaluran bantuan, serta memberikan edukasi terkait penerapan protokol k…
Pererat Dengan Tokoh Agama, Babinsa Wonosari Hadiri Pengajian Rutin Desa Binaan

Pererat Dengan Tokoh Agama, Babinsa Wonosari Hadiri Pengajian Rutin Desa Binaan

Klaten -  Serka Joko Sri Murningsih Babinsa Desa Duwet Koramil 22 Wonosari Kodim 0723 Klaten menghadiri pengajian rutin malam Jumat di Masjid Nur Nasir Dk Tinggen Desa Duwet Kecamatan Wonosari Kabupaten Klaten, (28/7/2022)   Pengajian merupakan salah satu kewajiban demi meningkatkan ketaqwaan kepada Allah SWT, Babinsa menuturkan bahwa dengan pengajian dapat mempererat ukhuwah Islamiyah silaturahmi.   "Selain menambah ilmu agama mempertebal iman dan Islam ju…
Danramil Wonosari Hadiri Rapat TP3D Kecamatan Wonosari

Danramil Wonosari Hadiri Rapat TP3D Kecamatan Wonosari

Klaten -  Danramil 22 Wonosari Kapten Inf Luis Timor Riyanto menghadiri Rapat Awal Kerja Tim Pembinaan Dan Pengawasan Pengisian Pengangkatan Perangkat Desa Tahun 2022 bertempat di Gedung PKK Kecamatan Wonosari Kabupaten Klaten, (28/7/2022)   Hadir dalam kegiatan tersebut diantaranya Camat Wonosari M. Nurrohsid SIP, Danramil Wonosari Kpt Inf Luis Timor Riyanto, Kapolsek Wonosari AKP Sriyanto SH, Sekcam Wonosari Sri Wahyuningsih, Kasi Kecamatan Wonosari, Pendamping Desa se Kec. Wonosari.   Saat…
Percepatan Capaian Vaksinasi Booster, Babinsa Nadi Aktif Berikan Pendampingan

Percepatan Capaian Vaksinasi Booster, Babinsa Nadi Aktif Berikan Pendampingan

Wonogiri – Percepat capaian vaksinasi Booster, anggota Koramil 21/Bulukerto selain membantu mensosialisikan kepada warga, juga dengan aktif memberikan pendampingan kegiatan Vaksinasi yang dilaksanakan oleh tenaga kesehatan Puskesmas Bulukerto. Kegiatan Vaksinasi lanjutan atau Booster kali ini, diberikan kepada warga Desa Nadi yang bertempat di Balai Desa, dengan menggunakan jenis vaksin Pfizer dan Moderna dan mendapatkan pendampingan dari Babinsa Desa Nadi Pelda Budi, bersama rekan Babinsa Kopt…
Jaga Kesehatan Dan Peduli “ Bakul Cilik “, Forkopincam Jalan Pagi Dan Sambangi Pasar

Jaga Kesehatan Dan Peduli “ Bakul Cilik “, Forkopincam Jalan Pagi Dan Sambangi Pasar

Wonogiri – Jum'at(29/7), Dalam rangka menjaga silaturahmi dan sekaligus menjaga kondisi fisik guna menunjang tugas sehari-hari, Jajaran Forkopincam Kecamatan Batuwarno bersama istri, melaksanakan olahraga jalan pagi. Kegiatan tersebut diikuti oleh Anggota DPRD Kabupaten Wonogiri Gimanto, Camat Batuwarno Khrisma Eko Sutiyono, Danramil 06/Batuwarno Kapten Inf Suraji, Kapolsek Batuwarno Iptu Mulyadi, Kepala Dinas se-Kecamatan Batuwarno, Kepala Desa/Kelurahan se-Kecamatan Batuwarno. Kegiatan di…
Tetap Patuhi 5M Untuk Dukung PPKM Di Wilayah Mojogedang

Tetap Patuhi 5M Untuk Dukung PPKM Di Wilayah Mojogedang

KARANGANYAR - Sertu Mujiyanto anggota Koramil 05/Mojogedang bersama Satpol PP kecamatan Mojogedang melaksanakan penegakan dan pendisiplinan protokoler kesehatan, serta tetap mematuhi 5M pada masa PPKM Level 3 di wilayah kecamatan Mojogedang, Jum'at 29 Juli 2022. "5M yang dimaksud adalah Memakai masker, Menjaga jarak, Mencuci tangan pakai sabun, Mengurangi kerumunan, dan Mengurangi mobilitas," terang Sertu Mujiyanto. Pelaksanaan pendisiplinan tersebut guna memutus rantai penularan …
Metode 3M Dijalankan Dapat Mencegah Penyebaran Covid 19

Metode 3M Dijalankan Dapat Mencegah Penyebaran Covid 19

KARANGANYAR - Jum'at, 28 Juli 2022, Dalam rangka untuk mencegah penyebaran Virus Corona (Covid-19) di wilayah kecamatan Jenawi, kabupaten Karanganyar anggota Koramil 10/Jenawi bersama Satpol-PP secara rutin melaksanakan Patroli penegakan disiplin mematuhi protokol kesehatan (Prokes). Kegiatan ini dilaksanakan oleh Sertu Agung Dwi Koramil 10/Jenawi bersama dengan Satpol PP, warung disekitar jalan Balong kecamatan Jenawi dengan memberikan himbauan protokol kesehatan. Adapun himbauan yang disa…
Babinsa Ceper Dampingi Penyaluran BLT DD Desa Meger

Babinsa Ceper Dampingi Penyaluran BLT DD Desa Meger

Klaten - Guna memberikan rasa aman dan nyaman kepada warganya pada pelaksanaan pembagian beberapa bantuan sosial akibat pademi Covid-19 dilakukan oleh Babinsa.   Salah satunya yang dilakukan oleh Babinsa Koramil 23/Ceper Kodim 0723/Klaten Serka Sunaryo melaksanakan pengamanan dan pendampingan penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT DD) Tahun 2022 Bulan ke 7, kepada 91 KK warga Desa Meger. Kegiatan bertempat di Gedung Serbaguna Desa Meger, Kecamatan Ceper, Kamis…
Jalin Sinergitas, Danramil Wonosari Hadiri Upacara Hari Jadi Kabupaten Klaten Ke 218

Jalin Sinergitas, Danramil Wonosari Hadiri Upacara Hari Jadi Kabupaten Klaten Ke 218

Klaten - Kapten Inf Luis Timur Riyanto Danramil 22 Wonosari beserta Anggota Koramil 22 Wonosari Kodim 0723 Klaten menghadiri upacara dalam rangka Hari Jadi Kabupaten Klaten Ke 218 di Halaman Kantor Kecamatan Wonosari Kabupaten Klaten, (28/7/2022)   Kapten Inf Luis Timur Danramil 22 Wonosari menyampaikan bahwa kegiatan tersebut adalah jalin sinergitas antara Koramil 22 Wonosari dengan semua komponen di wilayah Kecamatan Wonosari untuk memperingati Hari Jadi Kabupaten Klaten ke 218 Th 2022.   D…
Pastikan Aman Dan Kondusif, Babinsa Juwiring Amankan Penyaluran BLT DD Desa Sawahan

Pastikan Aman Dan Kondusif, Babinsa Juwiring Amankan Penyaluran BLT DD Desa Sawahan

Klaten | Babinsa Desa Sawahan Koramil 21/Juwiring Kodim 0723/Klaten Serda Sardi melaksanakan pengamanan pembagian BLT (Bantuan Langsung Tunai) Tahap VII dari Dana Desa Sawahan yang bertempat di Aula Kantor Desa Sawahan Kecamatan Juwiring Kabupaten Klaten. (27/7/2022)   Selain Babinsa desa Sawahan, dalam kegiatan pembagian BLT DD tersebut hadir pula Bhabinkamtibmas Sawahan dan Kades Sawahan beserta perangkat desa Sawahan.   Serda Sardi Babinsa Desa Sawahan menyampaikan bahwa BLT DD tersebut la…
Rembug Kontak Tani Nelayan Andalan (KTNA), Babinsa Juwiring Berikan Kontribusi

Rembug Kontak Tani Nelayan Andalan (KTNA), Babinsa Juwiring Berikan Kontribusi

Klaten | Babinsa Koramil 21/Juwiring Kodim 0723/Klaten Serka Wahyono mewakili Danramil menghadiri acara pertemuan rutin Paguyuban KTNA (Kontak Tani Nelayan Andalan) Mandiri Kecamatan Juwiring, di Aula Kantor Desa Serenan Kecamatan Juwiring Kabupaten Klaten. (27/7/2022).   Kegiatan tersebut dihadiri oleh Kasi Pemberdayaan Masyarakat Desa Kec. Juwiring Hartiyem, S.Sos., M.Si., Koordinator PPL Kec. Juwiring Ibu Daltining, Wakil Ketua Paguyuban KTNA Mandiri Kec. Juwiring Edi Sumaryono, Perangkat …
Wakilkan Danramil, Bati Tuud Koramil Cawas Hadiri Upacara Peringatan HUT Kab. Klaten Ke 218

Wakilkan Danramil, Bati Tuud Koramil Cawas Hadiri Upacara Peringatan HUT Kab. Klaten Ke 218

Klaten -  Danramil 20/Cawas diwakili Bati Tuud Koramil 20/Cawas Pelda Timbul Prawoto bersama Muspika Kecamatan Cawas menghadiri Upacara dalam rangka peringatan Hari Jadi Kab. Klaten ke - 218 Di Halaman Kantor Kecamatan Cawas Kabupaten Klaten. Kamis (28/7/2022)   Hadir dalam kegiatan HUT Kab. Klaten Ke 218, Camat Cawas Drs Moh Prihadi M.Si, Danramil yang diwakili Bati Tuud Koramil 20/Cawas Pelda Timbul Prawoto, Kapolsek Cawas Akp Jaka Waluya SH, Kapus Cawas I Dr. Heppy T…
Babinsa Wonosari Hadiri Sosialisasi TP3D Dan Pelantikan Perangkat Desa Di Wilayah Binaan

Babinsa Wonosari Hadiri Sosialisasi TP3D Dan Pelantikan Perangkat Desa Di Wilayah Binaan

Klaten - Serda Agus Triyono Babinsa Desa Bentangan Koramil 22 Wonosari Kodim 0723 Klaten bersama Bripka Lestariyono Bhabinkamtibmas Polsek Wonosari menghadiri undangan sosialisasi TP3D dan pelantikan kasi pelayanan Desa Bentangan di Gedung Balai Desa Bentangan Kecamatan Wonosari Kabupaten Klaten, (27/7/2022)   Tim Pencalonan Pengangkatan Perangkat Desa yang selanjutnya disingkat TP3D adalah Tim yang dibentuk oleh Kepala Desa untuk menyelenggarakan penjaringan dan penyar…
Babinsa Wonosari Dampingi Vaksinasi Covid 19 Tahap lll Booster di Wilayah Binaan

Babinsa Wonosari Dampingi Vaksinasi Covid 19 Tahap lll Booster di Wilayah Binaan

Klaten - Serda Agus Triyono Babinsa Desa Bentangan Koramil 22 Wonosari Kodim 0723 klaten monitoring dan pendampingan kegiatan penyuntikan vaksin tahap lll booster bagi warga Desa Bentangan, di Gedung PKK Desa Bentangan Kecamatan Wonosari Kabupaten Klaten, (27/7/2022)   Turut Hadir dalam Kegiatan tersebut diantaranya Kades Bentangan Samiyono, Babinsa Desa Bentangan Serda Agus Triyono, Nakes Puskesmas Wonosari 1, Bidan Desa Heny, Perangkat Desa Bentangan.   Serda …