Wujud Kepedulian Terhadap Warga Yang Isoman Babinsa Wonosari Cek Kesehatan dan Beri Obat

Wujud Kepedulian Terhadap Warga Yang Isoman Babinsa Wonosari Cek Kesehatan dan Beri Obat

Klaten  | Serda Surojo Babinsa Desa Teloyo Koramil 22 Wonosari Kodim 0723 Klaten mengecek  secara langsung warga  yang sakit  dan Distribusikan  Paket Obat kepada 5 Warga Desa Teloyo di Desa Teloyo Kecamatan Wonosari Kabupaten Klaten,(1/3/2022)   Danramil 22/Wonosari Kapten Arm Sahono Menyampaikan saat dikonfirmasi membenarkan bahwa, Babinsa Wonosari diperintahkan untuk cek kondisi kesehatan masyarakat yang melaksanakan Isoman Diwilayah binaan masing-masing dan Mendistribusikan Paket Obat Cov…
Sukseskan Percepatan Vaksin Booster Babinsa Wonosari Amankan Jalannya Penyuntikan Vaksin Diwilayah Binaan

Sukseskan Percepatan Vaksin Booster Babinsa Wonosari Amankan Jalannya Penyuntikan Vaksin Diwilayah Binaan

Klaten  | Serda Mulyanto Babinsa Desa Kingkang Koramil 22 Wonosari Kodim 0723 Klaten Melaksanakan Pengamanan dan Monitoring  Pelaksanaan Penyuntikan Vaksin Dosis lll Booster di Puskesmas Wonosari ll Kecamatan Wonosari Kabupaten Klaten,(1/3/2022)   Turut hadir dalam kegiatan tersebut diantaranya Drg M Banu Aryandaru Ka Puskesmas wonda,Serda Mulyanto Babinsa Ds Kingkang,9 orang Nakes Puskesmas Wonda ,Warga yang divaksin 292 Orang.   Tujuan Kegiatan tersebut diantaranya sebagai berikut Mewujudka…
Babinsa Dampingi Puskesmas Karangnongko Pelaksanaan Vaksin Dosis 2 Dan 3 Booster

Babinsa Dampingi Puskesmas Karangnongko Pelaksanaan Vaksin Dosis 2 Dan 3 Booster

Klaten  | Babinsa Koramil 11/Karangnongko Kodim 0723/Klaten Serda Suparjono bersama Bhabinkamtibmas polsek Karangnongko melaksanakan pendampingan Vaksinasi Tahap 2 dan 3 Booster oleh UPT Puskesmas Karangnongko di Balai Desa Somokaton Senin,(28/02/2022).   Serda Suparjono disela kegiatan mengatakan, melaksanakan pendampingan Pukesmas Karangnongko, melaksanakan Vaksinasi Tahap 2 dan 3 Boster untuk memastikan kegiatan sesuai yang di harapkan oleh Pemerintah. "Adapun Vaksinasi Covid 19 tahap…
Babinsa dan Bhabinkamtibmas Cawas amankan Penyaluran BPNT

Babinsa dan Bhabinkamtibmas Cawas amankan Penyaluran BPNT

Klaten  | Pelda Agus Setya hartana Babinsa Koramil 20 Cawas Kodim 0723/Klaten selaku Babinsa Desa Burikan melaksanakan pengamanan kegiatan penyaluran bantuan pangan non tunai (BPNT) Kemensos  tahun 2022 di balai Desa Burikan  kec Cawas Kab. Klaten Senin (28/2/2022)   Kegiatan tersebut sebagai wujud pelayanan optimal dan terbaik Babinsa sebagai wujud kehadiran TNI selalu dekat dengan warganya dan depat memberikan manfaat, pelayanan kepada masyarakat.   Pada kesempatan tersebut, Pelda Agus Sety…
Babinsa Tekankan Cuci Tangan Agar Terhindar Dari Covid 19

Babinsa Tekankan Cuci Tangan Agar Terhindar Dari Covid 19

KARANGANYAR – Sosialisasikan gerakan 5M protokol kesehatan Covid-19 berupa himbauan Memakai masker, Mencuci tangan pakai sabun dan air mengalir, Menjaga jarak, Menjauhi kerumunan, serta Membatasi mobilisasi dan interaksi, selalu digencarkan oleh Babinsa dan Instansi terkait. Hal itu butuh peran aktif semua pihak, sehingga dipatuhi dan dijalankan seluruh komponen masyarakat dalam kehidupan sehari-hari. Begitu juga dengan yang dilakukan oleh anggota Koramil 17/Gondangrejo jajaran Kodim 0727/Kar…
Peduli : Serda Nurhaeri Himbau Warga Patuhi Prokes

Peduli : Serda Nurhaeri Himbau Warga Patuhi Prokes

KARANGANYAR - Anggota Koramil 13/Jumantono jajaran Kodim 0727/Karanganyar bersama anggota Polsek dan Satpol PP kecamatan Jumantono, melaksanakan patroli pendisiplinan dan kampanye tentang protokol pencegahan penularan virus Covid 19 disekitar Pasar Kakum desa Genengan Kec. Jumantono, Selasa 01 Maret 2022. Pada saat patroli tersebut Serda Nurhaeri salah satu anggota Koramil Jumantono menekankan, agar pengunjung dan pedagang kaki lima selalu menjalankan 3M dengan mengenakan masker disaat keluar…
Anggota Koramil Tawangmangu Bersama Relawan Gunung Lawu Evakuasi Korban Pendaki Gunung Lawu

Anggota Koramil Tawangmangu Bersama Relawan Gunung Lawu Evakuasi Korban Pendaki Gunung Lawu

KARANGANYAR - Seorang pendaki bernama Yusuf (40) warga Kota Tangerang meninggal dunia saat mendaki Gunung Lawu, Karanganyar, Senin 28 Februari 2022. Korban merupakan bagian dari  115  anggota rombongan jamaah spiritual Ponpes Mambong, Banyu Biru, Salatiga, Jateng. Informasi yang dihimpun JOGLOSEMARNEWS.COM menyebutkan rombongan Ponpes tersebut mendaki Gunung Lawu sejak Sabtu 26 Februari 2022. Tujuan rombongan tersebut hendak melakukan ritual doa-doa di Gunung Lawu dan sedianya Senin (28/2/2022…
Pencanangan Pembangunan Zona Integritas Menuju Wilayah Bebas Dari Korupsi Tahun 2022

Pencanangan Pembangunan Zona Integritas Menuju Wilayah Bebas Dari Korupsi Tahun 2022

KARANGANYAR - Perwira Seksi Teritorial Kapten Inf Ahcuwat Darsono mewakili Komandan Kodim 0727/Karanganyar Letkol Inf Ikhsan Agung Widyo Wibowo, S.I.P., menghadiri Pencanangan Pembangunan Zona Integritas Polres Karanganyar "Menuju Wilayah Bebas Dari Korupsi (WBK)"., di Gedung Wirapratama I Lantai II Polres Karanganyar. Drs. H. Juliyatmono, M.M. selaku Bupati Karanganyar menandatangani Papan Pencanangan Zona Integritas (ZI) menuju wilayah bebas korupsi Kabupaten Karanganyar 2022 diikut…
Ikut Ngecor, Babinsa Manisrenggo Turun Tangan Beri Semangat Warga Binaan

Ikut Ngecor, Babinsa Manisrenggo Turun Tangan Beri Semangat Warga Binaan

Ikut Ngecor, Babinsa Manisrenggo Turun Tangan Beri Semangat Warga Binaan   Klaten - Babinsa Koramil 12/Manisrenggo Sertu M Ali  Bantu warga mengecor gerbang pintu rumah Budi (48) di dk Gotakan Rt 03 Rw 06 Ds Kranggan Kec Manisrenggo. Senin ( 28/02/2022)   Membantu kesulitan rakyat sudah menjadi tanggung jawab seorang aparat teritorial. Babinsa harus selalu berada tengah-tengah warga binaannya.   Sebagai makhluk sosial dalam hidup bermasyarakat sangatlah penting un…
Babinsa Dan Bhabinkamtibmas Karangdowo Pantau prokes Hajatan

Babinsa Dan Bhabinkamtibmas Karangdowo Pantau prokes Hajatan

Babinsa Dan Bhabinkamtibmas Karangdowo Pantau prokes Hajatan   Klaten -  Serka Jono wisrowo Babinsa Babadan Anggota   Koramil 17 Karangdowo Kodim 0723/Klaten Bersama Gugas Covid Desa Babadan Pantau dan Awasi protokol kesehatan hajatan warga.Senin  (28/02/2022).   Cegah penyebaran Covid 19 Babinsa Dan Bhabinkamtibmas mengawasi protokol kesehatan Syukuran hajatan warga.Dalam pengawasan prokes agar tamu undangan selalu menggunakan masker dan mematuhi protokol kesehatan gun…