TMMD Membangun Kembali Rasa Kebersamaan, Bergotong Royong Yang Sudah Mulai Luntur
KARANGANYAR -Kekompakan Satgas TMMD Reguler 117 Kodim Karanganyar dan warga masyarakat dalam bekerja, terlihat dari beberapa aspek sasaran fisik yang dikerjakan dalam pelaksanaan TMMD reguler ke 117 yang berada di desa Gentungan. Pelaksanaan kegiatan TMMD Reguler 117 Kodim Karanganyar yang memasuki minggu ke tiga sedikitnya telah mempengaruhi dampak yang positif bagi warga sekitar. Hal ini dapat terlihat dengan banyaknya warga yang ikut serta dalam kegiatan TMMD, karena Satgas TMMD Reguler 117 …