Operasi Yustisi Penegakan Disiplin Prokes Oleh Babinsa Koramil Jatinom

Operasi Yustisi Penegakan Disiplin Prokes Oleh Babinsa Koramil Jatinom

Operasi Yustisi Penegakan    Disiplin Prokes Oleh Babinsa Koramil Jatinom   Klaten - Terapkan disiplin protokol kesehatan untuk warga   anggota Koramil Jatinom dipimpin oleh pada  Pelda Maryono  melaksanakan  Operasi Yustisi penegakan disiplin dan  penerapan program PPKM dalam rangka pencegahan penyebaran virus covid 19 di sepanjang Jln Raya Jatinom Ds Jatinom Kec Jatinom Kab Klaten. (25/02)   Menurut Pelda Maryono tujuan dari  operasi yustisi penerapan Program PPKM diantaranya untuk memberikan…
Babinsa Karangdowo Dampingi Gugus Tugas Covid 19 Datangi Warga Isolasi

Babinsa Karangdowo Dampingi Gugus Tugas Covid 19 Datangi Warga Isolasi

Babinsa Karangdowo Dampingi Gugus Tugas Covid 19 Datangi Warga Isolasi   Klaten -  Babinsa Munggung Koptu Sutrisno,Anggota Koramil 17/Karangdowo,Kodim 0723/Klaten, Bhabinkamtibmas dan Kepala Desa mendampingi gugus tugas Covid desa untuk memberikan sembako bagi warga yang isolasi mandiri.Dukuh kregolan Rt 23 RW 08 Desa Munggung.Kamis (25/02/2021)   Babinsa Munggung mengatakan saat ini ada 1 kepala keluarga (KK) yang sedang menjalani isolasi mandiri yang terkonfirm covid 19. Untuk kebutuhan warga…
Muspika Ceper Lakukan Penyemprotan Desinfektan Cegah Covi 19

Muspika Ceper Lakukan Penyemprotan Desinfektan Cegah Covi 19

Muspika Ceper Lakukan Penyemprotan Desinfektan Cegah Covi 19   Klaten - Dengan meningkatnya virus Corona (Covid-19) diwilayah kecamatan Ceper Koramil 23/Ceper bersama Muspika kecamatan Ceper untuk melakukan sterilisasi wilayah dengan menyuruh warga masyarakat disetiap daerah untuk berdiam diri dan tidak bepergian kemana-mana.   Dengan kegiatan sterilisasi ini TNI dan Polri untuk melaksnakan operasi gabungan dengan patroli Protokol kesehatan dengan cara melakukan penyemprotan desinfektan dan pem…
Babinsa Delanggu Dampingi Pemakaman Secara Protokol Kesehatan

Babinsa Delanggu Dampingi Pemakaman Secara Protokol Kesehatan

Babinsa Delanggu Dampingi Pemakaman Secara Protokol Kesehatan   Klaten - Bertempat di dk.karangmojo Rt.01/Rw 09,desa sabrang,kecamatan delanggu,kabupaten klaten telah dilaksanakan proses pemakaman jenazah secara protokol kesehatan covid 19 atas nama alm. Bpk. Purwanto oleh tim BPBD kabupaten klaten,tim SAR,gugus tugas covid 19 desa sabrang dan  relawan. (25/02/2021)   Turut hadir pada kegiatan pemakaman protokol kesehatan covid 19 tersebut di antaranya Agus sukarjito S.E ( kepala desa sabrang) …
Cegah Covid 19, SPBU Jadi Target Koramil Ngawen

Cegah Covid 19, SPBU Jadi Target Koramil Ngawen

Cegah Covid 19, SPBU Jadi Target Koramil Ngawen   Klaten - Koramil 08 Ngawen Kodim 0723 Klaten melaksanakan Kegiatan Penegakan Disiplin Virus Corona (COVID-19) kepada masyarakat bertempat di SPBU Jalan Jatinom Kwaren Klaten. Rabu (24/02/2021)   Penegakan disiplin protokol kesehatan terus digalakan Koramil 08 Ngawen untuk memutus penyebaran Covid 19 di wilayah Kabupaten Klaten Khususnya Kecamatan Ngawen.   Komandan Rayon Militer (Danramil) 08 Ngawen disela-sela kegiatan menyampaikan bahwa penyel…
Babinsa Karangdowo Ikuti Mudesus Dan Sosialisasi PPKM Mikro

Babinsa Karangdowo Ikuti Mudesus Dan Sosialisasi PPKM Mikro

Babinsa Karangdowo Ikuti    Mudesus Dan Sosialisasi PPKM Mikro   Klaten - Babinsa Karangdowo Serka Purwanto, Anggota Koramil 17/Karangdowo,Kodim 0723/Klaten Bersama Bhabinkamtibmas, kepala Desa dan perangkat Desa, Ketua BPD,Ketua Rt/Rw Se Desa Karangdowo.   Kegiatan tersebut untuk melaksanakan Mudesus Dan Sosialisasi PPKM Mikro Di balai desa Karangdowo,kecamatan Karangdowo , Kabupaten Klaten. (25/02/2021).   Pada Kesempatan Mudesus dan Sosialisasi ini Babinsa menyampaikan tujuan Mudesus dan di …
Lakukan Isolasi Mandiri Sekalipun Tanpa Gejala

Lakukan Isolasi Mandiri Sekalipun Tanpa Gejala

KARANGANYAR - Karantina mandiri merupakan cara untuk melindungi diri dari penyakit menular dan menghentikan penyebarannya. Pemerintah menghimbau masyarakat untuk melakukan physical distancing dan tetap berada di rumah, sedangkan orang yang termasuk kategori ODP (orang dalam pemantauan) dan PDP (pasien dalam pemantauan) dengan gejala ringan di himbau untuk melakukan isolasi mandiri. Selasa (23/02/2021) Sembari membagikan masker kepada warga yang kedapatan tidak memakai masker saat beraktivitas, …
Dengan Komsos, Babinsa Ajak Warga Patuhi Protokol Kesehatan

Dengan Komsos, Babinsa Ajak Warga Patuhi Protokol Kesehatan

KARANGANYAR - Selain untuk mendukung tugas pokok sebagai seorang Babinsa, serta terwujudnya kemanunggalan TNI dengan Rakyat, Babinsa Desa Girilayu Koramil 07/Matesih jajaran Kodim 0727/Karanganyar Sertu Ari secara rutin dan berkesinambungan melaksanakan Komunikasi Sosial (Komsos) di desa binaannya. Selasa (23/2/2021) "Komsos yang dilakukan selain sebagai wujud keakraban juga untuk mempererat tali silaturahmi antara aparat teritorial kepada warga binaan dalam menciptakan interaksi serta kek…
Babinsa Dan Bhabinkamtibmas Blusukan ke Wilayah Binaan Pergencar 3M

Babinsa Dan Bhabinkamtibmas Blusukan ke Wilayah Binaan Pergencar 3M

KARANGANYAR - Babinsa Koramil 08/Tawangmangu bersama Polsek Tawangmangu melakukan sosialisasi protokol kesehatan untuk mengantisipasi penyebaran Covid-19 di wilayah Kecamatan Tawangmangu. Sosialisasi tersebut digelar untuk mengajak warga agar bisa menjaga kesehatan keluarga masing-masing, salah satunya adalah dengan membiasakan 3M dalam kehidupan, yaitu menjaga jarak, memakai masker, serta mencuci tangan. Ajakan tersebut disampaikan hingga level bawah, yaitu melalui Babinsa dan Bhabinkamtibmas …
Babinsa Koramil 02 Tasikmadu, Melaksanakan Patroli Pemberlakuan PPKM di Wilayah Desa Binaan

Babinsa Koramil 02 Tasikmadu, Melaksanakan Patroli Pemberlakuan PPKM di Wilayah Desa Binaan

KARANGANYAR - Bentuk sinergitas TNI dan Polri di wilayah, Sertu Darmanto dan beberapa Personel Babinsa Koramil 02/Tasikmadu jajaran Kodim 0727/Karanganyar melaksanakan patroli pengawasan dan penegakan disiplin protokol kesehatan pencegahan Covid-19, dengan Desa Wonolopo Kec. Tasikmadu, Kab. Karanganyar, Selasa 22 Februari 2021. Operasi tersebut, dilaksanakan dalam rangka Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) skala Mikro di wilayah Kecamatan Tasikmadu. Sertu Darmanto menuturkan, keg…
Patroli Bersama Dan Penegakan Protokol Kesehatan Di Wilayah Kecamatan Ngargoyoyo

Patroli Bersama Dan Penegakan Protokol Kesehatan Di Wilayah Kecamatan Ngargoyoyo

KARANGANYAR - Unsur tiga pilar kecamatan Ngargoyoso bersinergi melaksanakan himbauan penegakan protokol kesehatan di kios-kios sekitar pasar Kemuning, dan penggunan jalan di wilayah Kecamatan Ngargoyoso. Selasa (22/2/2021). Kegiatan ini dilaksanakan untuk memutus mata rantai penyebaran virus corona atau Covid-19. Patroli pendisiplinan protokol kesehatan ini dilakukan oleh unsur Tiga Pilar Kecamatan Ngargoyoso. Dalam pelaksanaan himbauan tersebut unsur tiga pilar juga membagikan masker kepada pe…
Babinsa Koramil 01 Karanganyar Sosialisasikan Prokes Melalui Komsos

Babinsa Koramil 01 Karanganyar Sosialisasikan Prokes Melalui Komsos

KARANGANYAR - Babinsa Koramil 01/Karanganyar Serda Joko Purwanto melaksanakan sosialisasi protokol kesehatan kepada warga yang berjulan di sepanjang jalan Popongan Kec. Karanganyar Kab. Karanganyar. Senin (22/02/2021) Ditengah pandemi Covid-19 yang sampai saat ini masih berlangsung, Serda Joko Purwanto selalu melaksanakan sosialisasi protokol kesehatan Covid-19, salah satunya dengan melaksanakan komsos kepada warga binaannya. Dalam komsosnya tersebut Babinsa menyampaikan betapa pentingnya mengi…
Satgas Covid 19 Dan Koramil Kemalang Gelar Operasi Penerapan PPKM Mikro

Satgas Covid 19 Dan Koramil Kemalang Gelar Operasi Penerapan PPKM Mikro

Klaten - Koramil 13/Kemalang dipimpin Serma Basuki wibowo bersama tim gugus tugas Covid-19, menggelar operasi yustisi penegakan disiplin protokol kesehatan dan pembagian Masker di jalan Keputran kec kemalang.  (25/02/2021)  Operasi gabungan yustisi tersebut, digelar oleh personel Koramil 13/Kemalang, Polsek Kemalang dan Gugas Kecamatan guna meningkatkan kesadaran  masyarakat agar selalu mematuhi protokol kesehatan agar terhindar dari penularan Covid-19. Menurur Serma Basuki  operasi penegakan d…
Babinsa Kemalang , Cari Info Merapi Dan Sosialisasikan Prokes

Babinsa Kemalang , Cari Info Merapi Dan Sosialisasikan Prokes

Klaten - Babinsa silahturahmi ke Balai desa Balerante kec kemalang untuk mengetahui perkembangangan situasi G.merapi dan perkembangan Barak pengungsian yang sudah hampir 20 hari ditinggal warga,kembali ke rumah masing masing. Barak pengungsian pun semakin hari semakin sepi dari warga yang mengungs sebelumnyai, Babinsa dengan semangat dan Iklas dalam menjalankan tugas patroli setiap hari utk menjaga keamanan wilayah dan sekitar barak pengungsian. Demi terwujudnya Kemanunggalan TNI dengan Rakyat …
Babinsa Dampingi Kapolsek Jatinom Kunjungi Ponpes Al Mansyurin

Babinsa Dampingi Kapolsek Jatinom Kunjungi Ponpes Al Mansyurin

Klaten - Sinergitas aparatur kewilayahan di Jatinom antara Koramil Jatinom dan Polsek Jatinom dalam menjalankan  tugas kewilayahan. (24/02/21) Sertu Haryanto Babinsa Koramil Jatinom mendampingi Kapolsek Jatinom beserta anggotanya yang mengunjungi Pondok Pesantren Almansyurin yang berada di desa binaannya. Setibanya di Pondok Babinsa dan rombongan dari Polsek Jatinom di sambut oleh pengasuh Ponpes H Hasanudin dan Sekertaris Pondok Ahmad Basori. Akp Prawito menyampaikan maksud kunjungannya keponp…
Dikunjungi Sandiaga, Kapolri Bahas Penguatan 5 Destinasi Super Prioritas

Dikunjungi Sandiaga, Kapolri Bahas Penguatan 5 Destinasi Super Prioritas

Dikunjungi Sandiaga, Kapolri Bahas Penguatan 5 Destinasi Super Prioritas Jakarta—Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menyampaikan bahwa pertemuanya dengan Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno membahas bagaimana menguatkan kembali lima destinasi super prioritas yang ada di Indonesia usai terdampak pandemi Covid-19 ini. Saat ini terdapat 34 juta masyarakat yang bergantung kepada sektor pariwisata. "Tadi kita berdiskusi untuk mensinergikan terkait program-program yang bisa ki…