Desa Tumpukan Karangdowo Terima Penyaluran Air Bersih
KLATEN - Dalam rangka penyaluran bantuan air bersih dari Provinsi Jawa Tengah melalui Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Klaten, Danramil 17 / Karangdowo hadir pada penyaluran bantuan air bersih di Desa Tumpukan Kecamatan Karangdowo, Rabu (04/10/2023). Danramil 17/Karangdowo Kodim 0723/Klaten Kapten Arm Sahono mengungkapkan bahwa guna membantu penyaluran bantuan air bersih sampai kepada warga, pihaknya bersama Muspika Karangdowo dan petugas bergerak cepat…