Pemkab Karanganyar Gelar Pengajian Memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW Tahun 1445 H/2023 M
KARANGANYAR — Komandan Kodim 0727/Karanganyar Letkol Inf Andri Army Yudha Ardhitama, S.I.P., diwakili Kepala Staf Kodim Mayor Chb Sutaryanta, menghadiri Pengajian Memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW Tahun 1445 H/2023 M, di Masjid Agung Madaniyah Kabupaten Karanganyar. Bupati Karanganyar Drs. H. Juliyatmono mengatakan atas nama pemerintah mengucapkan terimakasih atas kehadiran jamaah semua. Semoga kita selalu diberikan kesehatan dan mudah-mudahan Karanganyar menjadi kabupaten yang badatul toyi…