Hadirnya Babinsa Ceper Di Pagelaran Wayang Kulit

Hadirnya Babinsa Ceper Di Pagelaran Wayang Kulit

Klaten - Dalam menciptakan situasi yang kondusif di wilayah desa binaan, sudah sewajarnya seorang Babinsa hadir di tengah-tengah warga, tentunya untuk memberi kenyamanan dalam setiap kegiatan.   Seperti halnya Babinsa Desa Kujon Koptu Nugroho bersama Bhabinkamtibmas Polsek Ceper melaksanakan kegiatan pengamanan pagelaran wayang kulit di balai Desa Kujon Kecamatan Ceper Kabupaten Klaten. (1/9/2022)   Pentas seni gelar budaya Wayang Kulit tersebut diprakarsai oleh Pemerintah Desa Kujon dalam ra…
Danramil Wonosari Hadiri Pelantikan Dan Pengambilan Sumpah Perangkat Desa Jelobo

Danramil Wonosari Hadiri Pelantikan Dan Pengambilan Sumpah Perangkat Desa Jelobo

Klaten - Kapten Inf Luis Timur Riyanto Danramil 22 Wonosari dan Serda Sifin SR Babinsa Desa Jelobo Koramil 22 Wonosari Kodim 0723 Klaten menghadiri Acara Pengambilan Sumpah/Janji dan Pelantikan Perangkat Desa Jelobo terpilih di Gedung Balai Desa Jelobo Kecamatan Wonosari Kabupaten Klaten, (1/9/2022)   Dalam kegiatan pelantikan perangkat Desa Jelobo, Perangkat yang terpilih adalah Estri Murdianingsih sebagai jabatan Kasi Pemerintahan dan Kholis Dwi Pramono sebagai Kadus 1 Desa Jelobo.   Hadir …
Patuhi 3M Untuk Cegah Penyebaran Covid 19

Patuhi 3M Untuk Cegah Penyebaran Covid 19

KARANGANYAR - Sosialisasi pendisiplinan pelaksanaan protokol kesehatan kepada pengunjung dan pedagang Pasar Karangpandan terus digencarkan oleh anggota Koramil 06/Karangpandan. Hal ini dilaksanakan agar warga selalu memperhatikan 3M untuk mencegah penularan Covid 19. Kamis (01/09/2022) Pada kesempatan ini Serka Andriyas menekankan agar pengunjung selalu mengenakan masker, baik di pasar atau saat keluar rumah, terutama di tempat keramaian atau tempat umum. Rajin melaksanakan cuci tangan dengan s…
Babinsa Ceper Hadiri Pengambilan Sumpah Janji Perangkat Desa Pokak

Babinsa Ceper Hadiri Pengambilan Sumpah Janji Perangkat Desa Pokak

Klaten – Kopda Sudomo Babinsa Desa Pokak Koramil 23/Ceper menghadiri kegiatan Pengambilan Sumpah/Janji perangkat Desa Pokak yang bertempat di aula Desa Pokak Kecamatan Ceper Kabupaten Klaten. (1/9/2022)   Tampak hadir dalam kegiatan tersebut Camat Ceper, Kepala Desa Pokak, Babinsa Pokak, Bhabinkamtibmas, Tokoh Masyarakat, Ketua RT RW se-Desa Pokak, BPD Desa Pokak.   Suciati yang merupakan Kepala Desa Pokak dalam sambutannya mengucapkan selamat kepada perangkat desa yang baru dilantik.   "…
Ucapan Selamat Danramil Karangdowo Saat Hadiri Pelantikan Perangkat Desa Bulusan

Ucapan Selamat Danramil Karangdowo Saat Hadiri Pelantikan Perangkat Desa Bulusan

Klaten | Kapten Arm Sahono Danramil 17 Karangdowo kodim 0723/Klaten bersama jajaran Muspika Karangdowo menghadiri undangan pelantikan dan pengambilan sumpah janji perangkat Desa Bulusan Kecamatan Karangdowo. (01/09/2022)   Dalam pelantikan dan pengambilan sumpah, turut hadir Camat Karangdowo Tomisila Aditama Ap. MM, Danramil 17/Karangdowo Kapten Arm Sahono, Kapolsek Karangdowo Iptu Masna.   Dalam kesempatan tersebut, Camat mengucapkan selamat kepada para perangkat desa yang terpilih dan berha…
Babinsa Ceper Sambang Pos Kamling Desa Binaan

Babinsa Ceper Sambang Pos Kamling Desa Binaan

Klaten - Karena pentingnya Sistem keamanan lingkungan (Siskamling) dalam menjaga Kamtibmas di wilayah binaan, Babinsa Kelurahan Ngawonggo Koramil 23/Ceper Kodim 0723/Klaten Koptu Sarwono melaksanakan patroli malam sambang Pos Kamling yang ada di wilayah RT 02 Desa Ngawonggo Kec. Ceper Kab. Klaten. (31/8/2022)   Saat ditemui Babinsa Koptu Sarwono, Sukardi (56) warga RT 02 Ngawonggo sebagai ketua regu ronda menuturkan bahwa dalam ronda biasanya terbagi menjadi beberapa kelompok untuk melaksanak…
Patroli Wilayah Binaan Serda Said Ajak Warga Jalankan 5M

Patroli Wilayah Binaan Serda Said Ajak Warga Jalankan 5M

KARANGANYAR - Dalam rangka memutus penyebaran Virus Corona (Covid-19) di wilayah binaan, Serda Said Budiono anggota Koramil 07/Matesih melaksanakan Patroli penegakan disiplin mematuhi protokol kesehatan. Kamis (01/09/2022) Pada kesempatan tersebut Serda Said menghimbau dan mengajak untuk jalankan 5M, agar tetap menerapkan pola hidup sehat dengan mengedepankan protokol kesehatan dimanapun berada. "5M yang dimaksud adalah Memakai masker, Menjaga jarak, Mencuci tangan pakai sabun, Mengurangi …
Mengingatkan Warga Sertu Gatot Sosialisasikan 3M

Mengingatkan Warga Sertu Gatot Sosialisasikan 3M

KARANGANYAR – Pelaksanakan sosialisasi gerakan 3M protokol kesehatan Covid-19 berupa himbauan memakai masker, menjaga jarak dan mencuci tangan pakai sabun, butuh peran aktif semua pihak, sehingga dipatuhi dan dijalankan seluruh komponen masyarakat dalam kehidupan sehari-hari. Begitu juga dengan yang dilakukan anggota Koramil 02/Tasikmadu jajaran Kodim 0727/Karanganyar, Sertu Gatot Subianto Babinsa Desa Papahan di wilayah binaan pasar Papahan, Kabupaten Karanganyar, Rabu 31 Agustus 2022. "K…
Pantau Hajatan Babinsa Gebyog Tetap Ajak Warga Patuhi Prokes

Pantau Hajatan Babinsa Gebyog Tetap Ajak Warga Patuhi Prokes

KARANGANYAR – Babinsa Gebyog Sertu Dwi Joko anggota Koramil 05/Mojogedang melaksanakan Komsos dengan warga di wilayah binaan yang sedang melaksanakan hajatan, Rabu 31 Agustus 2022. Kegiatan komsos ini dilaksanakan untuk menjalin silaturahmi di wilayah desa binaan bersama semua unsur komponen, selain membantu tuntutan tugas Babinsa, juga menambah pengalaman serta persaudaraan di wilayah binaan,"terang Joko. "Ditambahkan Babinsa, mengingat masih dalam pandemi covid 19, kami menghimbau a…
Bati Tuud Koramil Ceper Dukung Verifikasi STBM Desa Srebegan

Bati Tuud Koramil Ceper Dukung Verifikasi STBM Desa Srebegan

Klaten – Bati Tuud Koramil 23/Ceper Kodim 0723/Klaten Pelda Ngadiso secara langsung menghadiri pelaksanaan verifikasi sanitasi total berbasis masyarakat (STBM) oleh Puskesmas Jambukulon di desa Srebegan Kecamatan Ceper. (31/8/2022).   Tampak hadir dalam kegiatan tersebut, perwakilan pihak Camat Ceper Seniwati, Kapolsek Ceper diwakili Ipda Rinto, Kepala Desa Srebegan diwakili sekretaris Desa Srebegan Hari Ningsih, Kepala Puskesmas Jambukulon, Ketua RT /RW Desa Srebegan, …
Kali Ini Pedagang Burung Di Sambangi Babinsa Ceper

Kali Ini Pedagang Burung Di Sambangi Babinsa Ceper

Klaten - Untuk lebih meningkatkan hubungan emosional antara Babinsa dengan warga diwilayah binaan, Babinsa Koramil 23/Ceper Kodim 0723/Klaten Serda Siswanto melaksanakan komunikasi sosial (Komsos) bersama Warga binaan Desa Pasungan Kecamatan Ceper Kabupaten Klaten, (31/8/2022).   Rois yang merupakan pedagang burung di Dukuh Pasungan di datangi Babinsa Ceper Serda Siswanto dalam rangka menyampaikan motivasi dan dukungan serta memberikan himbauan menjaga Kamtibmas.   "Ini merupakan untuk m…
Danramil Cawas Bersama Muspika Dampingi Bupati Klaten Buka Bazar UMKM Dan Pameran Bonsai Lokal

Danramil Cawas Bersama Muspika Dampingi Bupati Klaten Buka Bazar UMKM Dan Pameran Bonsai Lokal

Klaten - Danramil 20/Cawas Kapten Inf Sujita bersama Muspika Kecamatan Cawas menghadiri Pembukaan Bazar UMKM dan Pameran Bonsai Lokal "Manunggaling Bawono Tirto" di Lapangan Desa Tirtomarto Kec Cawas Kab. Klaten. (30/08/22)   Pameran Bonsai yang digelar di Lapangan Desa Tirtomarto dihadiri sekitar 473 Peserta dari berbagai daerah seperti dari Kabupaten Sukoharjo, Boyolali, Solo bahkan dari Provinsi Yogyakarta, Wonosari Gunung Kidul. Pameran Bonsai tersebut digelar dalam rangka Semar…